pada saat harga penawaran Rp500 jumlah penawaran adalah ,8 unit pada saat harga naik menjadi Rp 600 jumlah penawaran 12 unit ,hitunglah koefisien elastisitas penawaran
Jawaban:
2,5
Penjelasan:
P 1 = 500 P2 =600
Q 1 = 8 Q2 = 12
E = ΔQ/ΔP x P/Q
E = Q2 - Q1 / P2 - P1 X P/Q
E = 12 - 8 / 600 - 500 X 500 / 8
E = 4 / 100 X 500 / 8
E = 5/2
E = 2,5